assalamualaykum sobat semua, semoga hari ini berada dalam lindungan Allah dan selalu diberi kesehatan.
pada kesempatan kali ini, saya akan menjelaskan dengan singkat cara membackup database pada postgresql, langsung saja disimak penjelasan dibawah ini :
Cara membackup database di postgres :
# pg_dump -O -x -i -U postgres dbpos2 > dbpos2.sql
-O : mengabaikan
owners;
-x : mengabaikan
privileges;
-i :
mengabaikan version postgres
-U : nama user
untuk backup dengan argument insert :
root@ubuntu-desktop:~# pg_dump -O -x -i --insert -U postgres
dbpos2 > dbpos3.sql
--insert : menambahkan insert didalam backup sehingga akan
mudah diaplikasikan kedalam databases jenis apapun
gunakan pgadmin atau PhpPgAdmin untuk menggunakan postgres
dalam bentuk GUI
singkat sekali bukan :D, semoga bermanfaat ya sobat :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar